Satelit
Geostasioner merupakan segmen angkasa pendukung layanan VSAT. Orbit ideal untuk
satelit komunikasi adalah geostasioner, atau yang relatif statis terhadap bumi.
Satelit yang digunakan untuk komunikasi hampir selalu berada pada orbit
geostasioner secara eksklusif, berlokasi sekitar 36.000 km diatas permukaan
bumi. Oleh karenanya disebut Satelit geostasioner karena satelit tersebut
selalu berada di tempat yang sama sejalan dengan perputaran bumi pada sumbunya.
Subscribe to:
Posts (Atom)